Google Project Glass
Oleh Unknown
Pernah mendengar tentang augmented reality? Jika sudah maka Project terbaru Google akan membuat Anda melihat bagaimana perkembangan dari augmented reality. Google dengan project terbarunya yang diberi nama Project Glass telah membuat konsep untuk pembuatan Google Glass, kacamata augmented reality.
Sebuah video konsep, berjudul "One day..." atau diartikan dengan "Suatu hari..." menunjukkan bagaimana kemungkinan cara kerja Google Glass. Dalam video tersebut, pengguna melakukan tugas yang biasa ditangani oleh smartphone, seperti menjadwal pertemuan, mengambil gambar (foto-foto), cek cuaca, sebagai GPS pemberi arah, dan melakukan video call. Semua inputan dikendalikan dengan suara pengguna.
Saat ini Google sedang mencari masukkan dari orang-orang tentang Project Glass ini seperti yang ada di http://g.co/projectglass.
Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan
klik disini untuk berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di For10
Widget by : farespo
0 komentar:
Posting Komentar